Lima Belas Film Animasi Keren di 2008

from : media-ide.bajingloncat.com

Hampir semua orang kalau mau lihat-lihat video, yang dikunjungi selalu saja YouTube. Sekali-sekali cobalah mampir ke situs berbagi video lainnya, seperti: Dailymotion, Metacafe, atau Vimeo. Kemarin asyik sekali lihat film-film animasi pendek di Vimeo. Ternyata kualitas film-film yang diunggah di Vimeo sekarang sudah banyak yang beresolusi HD (high definition). Sungguh menyenangkan, karena saat videonya dilihat full screen, kualitas filmnya masih tetap bagus. Hanya saja memang, untuk yang fakir bandwidth, menonton video HD di Vimeo akan sungguh menyiksa, karena lamanya waktu streaming yang dibutuhkan.

Berikut ini 15 film animasi pendek yang sempat dilihat di Vimeo. Semuanya adalah karya animator independen ataupun mahasiswa yang dibuat pada tahun 2008 kemarin. Teknisnya beragam, dari yang menggunakan animasi tradisional (2D), animasi 3D, animasi stop-motion, hingga yang mencampuradukkan semuanya sekaligus. Bahkan ada pula video animasi Metamorphosis yang sepenuhnya di-generate secara program (bukan dianimasikan). Sebagian beresolusi HD, sebagian lagi beresolusi standar. Kalau ada yang mau mengunduh filmnya, coba manfaatkan Clipnabber, dan masukkan URL film yang ingin diunduh.

A Short Love Story

Clouds

Iran: A Nation of Bloggers

World War

Hit!

Fishys

Stay In My Memory

Metamorphosis

White Winter Hymnal

Annabelle

1000 Bills

Gobblynne

Leap of Faith

That Autumn Feeling

Art Routine

0 Responses to "15 film animasi keren 2008"

Posting Komentar